: :: Song List :: :

Sabtu, 01 Desember 2012

Aplikasi Android

Vol.2 Aplikasi Android Terbaik Selama November 2012

Dari kompilasi beberapa Aplikasi Android Terbaik saat ini Kompilasi Aplikasi Android Terbaik Selama bulan November 2012 merupakan suatu pilihan bagi para droiders untuk memilih Aplikasi yang paling tepat untuk digunakan. Begitu banyaknya Aplikasi Android yang rilis pada bulan november ini, mendorong kami untuk membuat kompilasi Aplikasi Android Terbaik yang rilis bulan November 2012 ini. Begitu banyaknya pilihan Aplikasi Android Terbaik tentunya Kompilasi ini dapat menjadi salah satu alternatif untuk menceri informasi mengenai Aplikasi Android Terbaik yang ada di Play Store.

- Color Blindness Test
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-colorblindnes
download
Aplikasi Android Terbaik yang pertama kita ulas pada bulan November ini merupakan Aplikasi yang sangat berguna untuk kita. Berhubungan dengan fungsi panca indera kita ini salah satunya adalah indera penglihatan yang mempunyai banyak fungsi utama untuk kita. Melihat merupakan salah satu dari fungsi utama indera penglihatan kita. Selanjutnya fungsi sensorik untuk mengetahui warna, dimana mata kita akan melihat dan menerangkan kepada memori kita mengenai nama warna. Bagi para penyandang kekurangan kemampuan untuk mengetahui warna atau disebut buta warna, Aplikasi Android ini akan sangat membantu kita untuk mengetahui apakah kita buta warna atau tidak.


- Ujian Bodoh
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-ujianbodohdownload
Aplikasi Android Terbaik yang muncul pada pertengahan bulan November 2012 ini bertema tentang edukasi dan hiburan. Aplikasi Android ini juga berguna untuk melakukan terst IQ.  Aplikasi Android yang dipunyai oleh pengembang dari negara tetangga kita ini sangat menarik. Karena mempunyai visualisasi yang lucu dan menarik. Sehingga dalam menjawab pertanyaan – pertanyaan tersebut anda akan terhibur dengan tampilan karakter lucu dan teka – teki yang menyegarkan.
- ChordGen – Chord Progression
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-chordify
download
Aplikasi Android Terbaik untuk para droiders yang hobi musik. Kamu dapat mencari chord progresif dari alat musik piano, gitar dan lain – lain. Aplikasi pintar yang sangat cocok untuk menghasilkan chord progressif.


- GottaTxt
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-gottatxtdownload
Saat ini SMS servis dari operator sudah  semakin jarang digunakan, sejak munculnya aplikasi gratis seperti Whatsapp dan juga klik Messenger. Saat ini muncul Aplikasi Texting terbaru dengan beberapa fitur yang unik. GottaTxt menawarkan kepada anda sesuatu yang baru dalam berkirim pesan text.
- Line
-->
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-line
download
Salah satu Aplikasi Android Terbaik dengan konsep berkirim pesan. Line di gadang – gadang menjadi penantang utama Whatsapp yang saat ini sudah meraih kesuksesan. Mempunyai tampilan yang sangat menarik dan berwarna. Serta kecepatan dalam berkirim pesan untuk dapat gambar, suara. Lebih dari 37 negara yang telah menggunakan Aplikasi ini. Sudah ada 79 juta pengguna Aplikasi berkirim pesan ini.


- Fuze
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-fuze
download
Dalam bekerja komunikasi sangat dibutuhkan dan salah satu hal terpenting untuk dapat mencapai keberhasilan. Rapat merupakan hal yang dapat tidak terduga sebelumnya, padahal waktu dan energi kita sangat terbatas. Untuk itu maka konferens Call atau video call dengan anggota rapat yang lain. Pada saat tersebut anda akan diuntungkan dengan waktu dan tempat yang dapat dilakukan dimanapun. Sehingga efektifitas waktu anda akan sangat baik.


- Hitung Pasaran
aplikasi-android-terbaik-kompilasi-hitungpasar
download
Hitung Pasaran merupakan salah satu budaya asli bangsa Indonesia yang patut untuk kita jaga dan lesatarikan. Karena itu Aplikasi Android karya anak bangsa ini sangat patut di apresiasikan untuk ada pada jajaran Aplikasi Android Terbaik bulan November 2012. Karena tujuan dan kegunaanya yang sangat baik. Selain untuk dapat digunakan Aplikasi ini juga bermaksud untuk memberikan pesan kepada kita semua khususnya pengguna Android untuk dapat menjadi pemilik dan penjaga budaya asli negri ini.

 Kompilasi Aplikasi Android Terbaik Bulan November 2012 Ditutup Aplikasi Lokal Berkualitas

Kompilasi Aplikasi Android Bulan November 2012 ini mengulas berbagai aplikasi dengan konsep yang berbeda – beda. Saat ini yang perlu kita cermati adalah perkembangan Aplikasi Android lokal yang banyak rilis pada bulan November 2012 lalu. Pada beberapa Aplikasi Android Lokal yang ada mempunyai konsep yang unik yang tidak dipunyai oleh pengembang Aplikasi dari luar. Bahkan Aplikasi lokal adalah Aplikasi Android yang sangat cocok untuk kita gunakan pada kehidupan kita. Hal tersebut merupakan refleksi dari budaya yang di kreasikan melalui Aplikasi Android. Sehingga Aplikasi Android lokal yang ada merupakan cerminan dari kehidupan dan kebudayaan bangsa Indonesia sendiri. Terakhir sebagai bangsa dan negara dengan keragaman dan kebudayaan lokal yang sangat beragam tentunya kita dapat mengambil manfaat dan melestarikan bersama melalui Media Aplikasi Android, sehingga Aplikasi Lokal yang muncul adalah menggambarkan kekuatan dan identitas bangsa Indonesia serta pengguna Aplikasi Android di Indonesia.

MY Android Antivirus 

Sebagai perangkat dengan sistem operasi, gadget Android rentan terhadap virus sehingga perlu untuk berhati-hati dalam penggunaannya, utamanya saat instalasi aplikasi yang tidak dikenal.

Salah satu Antivirus yang dapat digaunakan adalah MY Android Antivirus. Antivirus satu ini lumayan lengkap dengan beberapa fitur penting misalnya perlindungan dari malware, spyware dan virus itu sendiri.
Kita juga memperoleh bonus berupa backup data, real-time monitor bahkan fitur anti-maling. Besar file 1.8MB

Download 


Aplikasi MP3 Recorder Android


Dahulu ketika gadget belum secanggih sekarang alat perekam populer adalah tape recorder saku semisal Walkman. Kini sudah banyak MP3 recorder digital yang lebih praktis. Ada lagi yang lebih praktis yaitu perangkat gadget kita, baik ponsel ataupun tablet. Namun, biasanya format file aplikasi untuk rekaman ini bertipe WAV atau AMR. Kualitasnya pun masih kurang bagus.
Bagi pengguna Android ada alternatif menarik untuk menggunakan aplikasi android dalam hal merekam suara ini. Aplikasi Hi-Q MP3 Recorder dapat digunakan untuk merekam suara dan menyimpan dalam format MP3. Versi gratisnya dibatasi untuk merekam maksimal 10 menit. Tidak semua HP Android dapat menjalankan aplikasi recorder ini karena perlu resource tertentu. Pada saat instal akan ada tes dan konfirmasi apakah HP android anda dapat menjalankan aplikasi ini atau tidak
Aplikasi ini dapat didownload dari Hi-Q MP3 Recorder




5 Aplikasi Kamera Android Gratis

android kamera gratis
Android memiliki banyak sekali aplikasi untuk memperindah hasil tangkapan kamera. Gambar yang diambil tak lagi kaku maupun kurang menarik. Dengan beberapa aplikasi untuk Android maka kita dapat mengolah gambar foto hasil jepretan kamera ini sehingga tampil berbeda. Berikut ini beberapa aplikasi kamera android gratis untuk memotret gambar.
Action Snap Aplikasi ini dapat memotret beberapa gambar dan mengkombinasikan menajadi satu plus efek-efek menarik.
Picsay Tambahkan kata-kata atau penjelasan atau bubble seperti komik pada foto yang anda ambil. tersedia beberapa variasi.
PuddingCamera menyediakan opsi untuk mengubah exposure, filters, serta social sharing dan dapat menyimpan hasil tangkapan kamera ke situs online PuddingCamera
RetroCamera mampu membuat foto anda seolah koleksi lama yang penuh nostalgia. Efek-efek yang disediakan membuat gambar anda seperti sebuah warisan dari masa lampau
Little Foto LittlePhoto dapat membuat foto menjadi unik dengan beberapa efek yang dapat digabung menjadi satu sehingga membuat foto lebih unik
Camera360 memiliki banyak fitur seperti HDR, tilt shift, modes, serta goofy camera filter.
Semua aplikasi di atas dapat didownload gratis dan sebagian tersedia versi berbayar


Aplikasi Azan/Pengingat Shalat Android

Kesibukan seringkali membuat kita kadang lupa. Sibuk dengan pekerjaan, sibuk dengan keluarga, sibuk main internet atau main HP. Agar kesibukan tak membuat kita lupa akan waktu sholat maka perlulah kiranya menginstal Aplikasi Azan Android ini di HP.

Untuk menggunakannya cukup masukkan ZIP Code atau kode pos wilayah anda sehingga akan dikalkulasi sesuai dengan posisi anda. Tersedia perhitungan yang lazim dipakai oleh kalangan Sunni maupun Syiah. Aplikasi Azan Android ini nampaknya menjadi salah satu aplikasi wajib untuk HP anda

Aplikasi ini dapat diperoleh di link berikut


Aplikasi Azan And





Aplikasi Opera Mini 7 Android (Baru 2012)


Opera Mini kini telah keluar versi baru yang ke 7 dan diluncurkan dalam versi beta pada awal tahun 2012 ini. Aplikasi ini tersedia dalam platform Android maupun platform lain. Beberapa kelebihan yang dijanjikan di antaranya adalah kecepatan yang lebih tinggi serta dukungan sharing di social media lebih mudah.

Untuk membuktikannya Anda dapat mendownload aplikasi ini dan tak perlu khawatir akan menimpa Opera Mini yang lama karena versi baru ini masih Beta dan tidak akan menimpa aplikasi Opera Mini sebelumnya

Untuk mencobanya Silahkan klik di download Opera Mini 7 Android




Ninja Chicken: Ayam Petarung Di Android

aplikasi game android ninja chicken

Ini adalah game android yang cukup lucu dan menarik. Mengisahkan ayam yang merasa dirinya ninja, bukan sekedar ninja biasa tapi ninja terbaik dari yang terbaik. Ayam ini mau menunjukkan kepada semua orang bahwa ia benar-benar ninja.

Anda dapat sekedar menyaksikan polah si ayam ini atau menunjukkan kepada nya kalau kita juga bisa menjadi ninja.

Aplikasi ini dibuat oleh Mominis dan dapat didownload cuma-cuma. Permainan satu ini dijamin tak akan membuat anda kecewa.

 
 

Aplikasi Kamera Android Pembuat Foto Menjadi Kartun

Mau memotret pakai kamera HP biasa? Mungkin hasil foto HP akan biasa saja. Kalau mau membuat foto dengan beragam hasil yang unik, aneh, lucu dan sebagainya maka Anda perlu menginstal aplikasi khusus.

Salah satu aplikasi foto android yang menarik adalah Cartoon Camera. Aplikasi ini akan mengubah foto biasa menjadi efek kartun dengan polesan sket yang menarik tanpa bersusah payah mengedit.


Aplikasi Cartoon Camera dapat didownload gratis dari Android market.

Download Aplikasi Camera Cartoon



0 komentar:

Posting Komentar

Recent Comment

© Copyright 2012 - Designed by Rizko Yudha. Diberdayakan oleh Blogger.